TIPS CARA MENJAGA KESEHATAN GIGI.

TIPS CARA MENJAGA KESEHATAN GIGI. Gigi dan mulut adalah daerah yang cukup penting id dalam tubuh, gigi yang sehat akan membuat kita tidak was-was saat mengkonsumsi sesuatu. Gigi yang tidak sehat dan banyak lubang akan menyebabkan kita menjadi orang yang tidak percaya diri alias tidak pede, mengapa? Karena dari gigi yang berlubang itu akan menimbulkan bau mulut yang bisa tercium oleh lawan bicara kita.
cara menjaga kesehatan gigi
Karena itulah, organ gigi dan mulut yang sehat itu sangat penting dan harus selalu dijaga supaya tetap bersih dan sehat. Hal yang paling tidak disukai oleh manusia itu adalah sakit gigi. Bagi mereka yang tidak tahu cara menjaga kesehatan gigi, maka sakit gigi adalah penyakit terburuk yang pernah mereka rasakan .  Penyakit ini adalah hal yang paling menakutkan karena tidak ada cara lain untuk menyembuhkan gigi yang sakit tersebut selain mencabut gigi tersebut. jika anak-anak yang dicabut giginya masih mempunyai kemungkinan untuk tumbuh  lagi namun tidak untuk kita yang sudah dewasa.
Lalu,bagaimana tips cara menjaga kesehatan gigi? Di bawah adalah beberapa tips mengenai cara perawatan kesehatan gigi dan mulut :
  1. Menggosok gigi sehari 2 kali, setelah makan dan sebelum tidur
  2. Menyikat gigi dengan baik dan benar
  3. Memakai obat kumur untuk menghilangkan plak dan karang gigi.
  4. Tidak boleh menggunakan pemutih gigi sembarangan
  5. Menggunakan sikat gigi yang lembut
  6. Mengurangi makanan yang manis
  7. Banyak mengkonsumsi makanan sehat seperti sayuran dan buah
  8. Tidak merokok
  9. Kurangi minuman berwarna seperti kopi,teh dan minuman berpewarna lainnya
  10. Selalu lakukan pengecekan ke dokter gigi setiap 6 bulan secara teratur

Semoga artikel TIPS CARA MENJAGA KESEHATAN GIGI. bermanfaat bagi Anda. Jika anda suka dengan artikel TIPS CARA MENJAGA KESEHATAN GIGI. ini, like artikel TIPS CARA MENJAGA KESEHATAN GIGI. dan bagikan artikel TIPS CARA MENJAGA KESEHATAN GIGI. ketemanmu.

Bagikan ke :

Facebook Google+ Twitter Digg Technorati Reddit

Posting Komentar

Kesehatan Kita